Sebuah perpustakaan akan dapat memainkan peran sebagaimana mestinya manakala dikelola menurut kaidah yang berlaku. Kaidah itu nadalah pertama menurut teori atau ilmu perpustakaan, dan ilmu lainnnya yang berkaitan. Kedua, menurut praktik yang disesuikan dengan situasi dan lingkungan setempat.